Rute Dan Harga Bus Madu kismo Maret 2020

PO. Bus Madu Kismo merupakan jasa transportasi yang melayani angkutan darat dengan menggunakan Bus, rute yang di layani dari beberapa wilayah di antaranya di Pulau Jawa, Sumatera, dan Bali. Kantor Pusat PO. bus Madu Kismo ini berada di Lasem, Kabupaten Rembang, Propinsi Jawa Tengah yang melayani rute dari Jakarta ke berbagai tujuan seperti Semarang, Kudus, Pati, Rembang, Lasem, Bangilan, Bangkalan, Pamekasan, Sumenep dan dari pekalongan , Semarang, Purwodadi, Cepu, Bojonegoro, hingga ke Denpasar. Sedangkan untuk trayek ke Sumatera , Bus Madu Kismo Melayani tujuan dari Pati ke Bangko di propinsi Jambi.

Untuk Chasis Bus madu kismo ini mengggunakan buatan Mercedes Benz dan Hino yakni Mercedes Benz OH1526, OH1626, serta Hino RK8. Sedangkan untuk OH1626 sudah di lengkapi Suspensi Udara yang membuat anda para penumpang akan merasa nyaman dalam melakukan perjalanan. Bus Madu kismo melayani kelas executive dengan fasilitas AC, TV, Toilet, serta LCD, dengan menggunakan Konfigurasi kursi 2-2, untuk rute wilayah Jawa, Bali, dan Madura.

Berikut informasi Bus Madu Kismo yang melayani jurusan Antar pulau jawa - sumatera Berikut kami dapat menyampaikan informasinya bagi yang hendak ingin berlibur maupun bepergian menggunakan Jasa bus Madu Kismo.

PO Bernama: Madu Kismo

Grup Perusahaan ada tiga:
Tri Sumber Urip
Artha Jaya
Madu Kismo
untuk Kantor Pusat berada di:
Jl. Karangturi Gg VI/I Kecamatan Lasem, Kabupaten Rembang, Jawa Tengah
Telp. 08125252949 / 082133353333
E-mail: madukismo.coach@gmail.com

Jasa yang digunakan:
Bus Pariwisata
Bus Antar Kota Antar Propinsi
tujuan untuk Bus Madu Kismo sbb:
Jakarta-Semarang-Lasem-Tuban
Jakarta-Purwodadi-Blora
Lasem-Pati-Lampung-Muara Enim-Jambi-Bangko
Tangerang-Lasem-Tuban
Jakarta-Cepu-Bojonegoro
Cileungsi-Cepu
Semarang-Denpasar

Kelas Bus Madu kisno:
VIP
Executive
AC seat 2-3

Tarif Harga Tiket Bus Madu Kismo Meliputi:
Jakarta-Semarang: Rp 160.000
Jakarta-Purwodadi-Blora: Rp 90.000
Semarang-Denpasar: Rp
Pati-Bangko: Rp

Armada Bus Madu Kismo:
Mercedes Benz 1526
Mercedes Benz 1626
Hino RK8

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »